Home » » Pengertian Modem (Modulator - Demondulator)

Pengertian Modem (Modulator - Demondulator)

Aa | 2:47 AM | 1komentar
Pengertian


  Istilah Modem Merupakan singkatan dari demondulator dan modulator . Modulator ialah suatu rangkaian yang berfungsi melakukan proses modulasi , yaitu proses menumpangkan data pada sinyal informasi(pesan) ke sinyal pembawa agar segera dapat dikirimkan ke penerima melalui media tertentu (media kabel atau udara).Data yang berasal dari komputer berbentuk sinyal digital diubah menjadi sinyal analog. sebaliknya, Demondulator mempunyai fungsi demodulasi, yaitu proses mendapatkan kembali data atau proses membaca data pada sinyal yang diterima oleh pengirim.Dalam demodulasi , sinyal pesan dipisahkan dan sinyal pembawa berfrekuensi tinggi  data berupa sinyal analog tersebut diubah kembali menjadi sinyal digital agar bisa terbaca di komputer penerima . Oleh karena itu modem menggabungkan fungsi modulator dan demondulator, maka Modem merupakan alat komunikasi dua arah .

   Jenis jenis modem dapat dibedakan berdasarkan pemasanganya atau media (jaringanya, berdasarkan pemsangaanya misalakan ,modem internal dan exsternal, sedangkan berdasarakan jaringan(media) saluranya dibedakan atas modem kabel dan modem nirkabel .

1. Modem Internal, Berupa kartu yang dipasang pada slot di bagian CPU dan memperoleh tenaga listrik dari PC .Keuntungannya adalah pemasanganya mudah , penggunaan kabel sedikit , Harga biasanya murah karena tidak memiliki wadah dan power supply terpisah , dan menghemat tempat/biaya untuk membeli kabel serial dan kartu serial tambahan

2.Modem Exsternal  , Terdapat pada wadah tersendiri , Dipasang pada bagian luar CPU ,terhubung dengan PC melalui kabel serial yang terkoneksi pada serial port atau USB , dan memperoleh tenaga listrik dan power supply yang terpisah dari komputer, Lebih mudah dipindahkan pada PC lain tanpa pembongkaran PC sebelumnya.Biasaanya dilengkapi dengan panel LED/LCD yang menampilkan informasi kerja modem sehingga cukup membantu apabila terjadi gangguan, Dilengkapi pengatur suara, dan lebih aman terhadap petir.

3.Modem Kabel , Akses menggunakan jaringan kabel (Misalnya jaringan kabel telepon dan TV kabel)
4.Modem Nirkabel , Menggunakan teknologi nirkabel untuk akses data; biasannya tidak disebut modem,tetapi menggunakan istilah lain yang telah disepakati, seperti modem GSM, modem CDMA ,modem HSDPA, dan Modem HSUPA
Share this article :

1 komentar:

Unknown said...

mantap gan, makasih infonya.mampir http://dilabadiro.blogspot.com/

Post a Comment

S A Gaptek. Powered by Blogger.
 
Support : Creating Website | Sigit ariyanto | S A Gaptek
Copyright © 2011. S A Gaptek - All Rights Reserved
Template Modify by Creating Website
Proudly powered by Blogger